METODE PEMBELAJARAN BAHASA ARAB DI SEKOLAH MENENGAH PERTAMA DAYAH DARUL QURAN ACEH

Intan Afriati Intan Afriati

Abstract


Tujuan penulisan ini adalah untuk mengetahui metode pembelajaran bahasa Arab di Sekolah Menengah Pertama (SMP) Dayah Darul Quran Aceh.    Data yang dikumpulkan pada artikel ini adalah pemakaian metode pembelajaran bahasa Arab yang digunakan di Dayah Darul Quran Aceh melalui observasi langsung dan wawancara dengan guru bahasa Arab dan siswa SMP kelas 1A di Dayah Darul Quran Aceh. Observasi dan wawancara dilakukan  setelah proses pembelajaran selesai. Di samping itu juga dilakukan analisis penerapan metode pembelajaran bahasa Arab yang digunakan oleh guru tersebut. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa  metode yang digunakan ketika proses pembelajaran bahasa Arab adalah metode langsung (thariqah al-mubasyarah) dan al-thariqah al-qiyasiyah. Metode ini dapat diterapkan dan dianggap efektif dalam rangka pencapaian tujuan pembelajaran bahasa Arab.


Keywords


Metode Pembelajaran, Thariqah al-Mubasyarah dan al-Thariqah al-Qiyasiyah.

Full Text:

PDF

References


Abdullah Salman, Pengaruh Metode Qawaid dan Tarjamah Terhadap Kemampuan Membaca Nyaring Siswa MA Nurul Huda Munjul Cirebon. Cirebon: El-ibtikar.

Ahmadi, I K., Amri,S., Elisah, T. 2011. Strategi Pembelajaran Sekolah Terpadu:Pengaruhnya Terhadap Konsep Pembelajaran Sekolah Swasta Dan Negeri. Jakarta: PT. Prestasi Pustakarya.

Andayani. 2015. Problema dan Aksioma: dalam Metodologi Pembelajaran Bahasa Indonesia. Yogyakarta: Deepublish.

Asrori, Imam. 2011. Strategi Belajar Bahasa Arab: Teori dan Pratik. Malang: Misykat.

Desky Halim Sudjani, Thariqah Mubasyarah: Metode Pembelajaran Bahasa Arab pada Perguruan Tinggi, Tatsqify: Jurnal Pendidikan Bahasa Arab, Januari 2020.

Effendy,Ahmad Fuad. 2012. Metodologi Pengajaran Bahasa Arab. Malang: Misykat.

Hermawan, Acep. 2011. Metodologi Pembelajaran Bahasa Arab. Cet.1; Bandung: PT Remaja Rosdakarya Arsyad


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


 INDEXED BY:

 

JURNAL MIMBAR AKADEMIKA: Media Ilmu Pengetahuan dan Pendidikan

ISSN Print: 2527-3256

ISSN Online: 2621-9247