UPAYA TRI PUSAT PENDIDIKAN DALAM MENGATASI WESTERNISASI TERHADAP REMAJA ISLAM

Lismijar Lismijar

Abstract


Penetrasi dan westernisasi budaya asing terus menyerang remaja Islam tidak hanya
menggeser budaya lokal tetapi membawa dampak nilai-nilai baru dalam segala aspek
kehidupan kebudayaan yang Islami, sehingga pada akhirnya akan membawa
perubahan kebudayaan dan sosial dalam masyarakat. Adapun tujuan penelitian ini
adalah untuk mengetahui westernisasi dan upaya tri pusat pendidikan dalam
mengatasi munculnya budaya westernisasi. Pembahasan ini menggunakan metode
deskriptif analisis yaitu suatu metode yang membahas masalah yang ada pada masa
sekarang dengan menggunakan analisis-analisis yang tajam terhadap masalah dan
konsep para ahli. Sedangkan dalam pengumpulan data penulis menggunakan
penelitian kepustakaan yaitu dengan menalaah buku-buku yang tersedia di pustaka
ataupun karya tulis lainnya yang berhubungan dengan skripsi ini. Adapun hasil
penelitian ini menunjukkan bahwa Upaya yang perlu dilakukan dalam pencegahan
terhadap pengaruh budaya westernisasi adalah orang tua, guru dan masyarakat
perlu menerapkan pendidikan agama yang ketat, kontrol orang tua, guru dan
masyarakat serta menumbuhkan kembali semangat budaya Islam di kalangan
masyarakat muslim itu sendiri.

Keywords


Tri Pusat Pendidikan, Westernisasi, Remaja Islam.

References


Amir Syarifuddin, Meretas Kebekuan Ijtihad, Isu-Isu Penting Hukum Islam

Kontemporer di Indonesia, cet. I. (Jakarta, Ciputat Pers, 2002.

Muhammad Faruq Nabhan, Al-Madkhal li al-Tasyri, Beirut: DaralQalam,1981.

Abdul Manan, Reformasi Hukum Islam di Indonesia, Jakarta: Raja Grafindo

Persada, 2006.

Depdikbud, Kamus Besar Bahasa Indonesia, Jakarta: Balai Pustaka, 1989.

Fachry Ali dan Bachtiar Effendy, Gerakan Pemikiran Baru, Jakarta: Rineka

Cipta, 2001.

Departemen Pendidikan Nasional, Kamus Besar Bahasa Indonesia, Jakarta:

Balai Pustaka, 2007.

W.J.S. Poewardarminta, Kamus Umum Bahasa Indonesia, Cet. 5, Jakarta: Balai

Pustaka, 1979.

Zakiah Daradjat, Pembinaan Pemuda, Jakarta: Raja Grafindo Persada, 2001.

H.M. Arifin M.Ed, Hubungan Timbal Balik Pendidikan Agama di Sekolah dan

Keluarga, Jakarta: Bulan Bintang, 1978.

Syahril Rizka Ahad, Pengantar Bimbingan dan Konseling, Padang: Angkasa

Raya, 1986.

Zakiah Daradjat, Membina Nilai-nilai di Indonesia, Cet. IV, Jakarta: Bulan

Bintang, 1985.

Syaikh Muhammad Ibnu Shalih Al-’Utsaimin, Panduan Menuntut Ilmu,

Jakarta: Media Grafika, 2003.

M. Jamaluddin Mahfuzh. Psikologi Anak dan Remaja Muslim, Jakarta: Pustaka

Al-Kautsar, 2003.

Fuad Amsyari, Islam Kaffah, Tantangan Sosial dan Aplikasinya di Indonesia,

Jakarta: Gema Insani Press, 1995.

Syahminan Zaini, Membina Kebahagiaan dalam Rumah Tangga, Semarang:

Kalam Mulia, 1988.

Muhammad Taqi Hakim, Bagaimana Menjalin Komunikasi antara Orang Tua

dan Anak, Jakarta: Pustaka Zahara, 2002.

Muhammad Quthb, Sistem Pemikiran Islam, Bandung: Al-Ma’arif, 1984.

Syaikh Muhammad Said Mursi, Seni Mendidik Pemuda, Cet. I,

Jakarta: al-Kausar, 2001.

Abu Ridho AS, Khutbah yang Menggugah, Jakarta: LP2sI Haramain, 2001.

Surahman Hidayat, Khutbah yang Menggugah, Jakarta: Pustaka Amani, 2011.

Mas Udik Abdullah, Meledakkan IESQ dengan Langkah Taqwa dan Tawakkal,

Jakarta: Bestari Buana Murni, 2005.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


 INDEXED BY:

 

JURNAL MIMBAR AKADEMIKA: Media Ilmu Pengetahuan dan Pendidikan

ISSN Print: 2527-3256

ISSN Online: 2621-9247